Lowongan – PT Transportasi Jakarta (Transjakarta)

Lowongan Kerja PT Transportasi Jakarta (Transjakarta), PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) merupakan sebuah sistem transportasi Bus Rapid Transit (BRT) pertama yang ada di Asia Tenggara & Selatan yang sudah beroperasi sejak tahun 2004 di Jakarta, Indonesia. TransJakarta sendiri dirancang sebagai moda transportasi massal pendukung aktivitas ibukota yang sangat padat. Dan juga Transajakarta memiliki jalur lintasan terpanjang di dunia  sepanjang 251.2 km dan memiliki 260 halte yang tersebar dalam 13 koridor.

lokerterkini.com merupakan situs portal Lowongan Kerja di Indonesia, mulai dari Perusahaan Swasta, BUMN, hingga informasi CPNS dengan kategori dari SMA/Sederajat, D3, hingga S1/S2. Informasi lowongan kerja di lokerterkini.com bersumber dari website resmi perusahaan dan sosial media yang terpercaya yang sedang membuka kesempatan karir dan menjadi bagian dari perusahaan.

Hal-hal yang harus kamu perhatikan ketika melamar pekerjaan, yaitu perhatikan CV kalian, pastikan CV kalian berpenampilan menarik dan berisikan informasi yang jelas. Dalam proses rekrutmen ada 3 tahapan yang biasa dilakukan oleh tim rekruter perusahaan yaitu 1) Review CV yang kamu kirim, 2) Test Psikotes, lalu 3) Wawancara/Interview HRD dan User. Oleh karena itu sebelum kalian melamar pekerjaan alangkah baiknya kalian mempersiapkan terlebih dahulu ketiga hal tersebut.

Lowongan Kerja PT Transportasi Jakarta (Transjakarta)

Saat ini PT Transportasi Jakarta (Transjakarta), sedang membuka lowongan kerja atau kesempatan karir, pastikan kamu membaca dengan teliti setiap kualifikasi dan persyaratannya :

1. Petugas Layanan Operasi

Kualifikasi Umum :
• Berusia minimal 20 tahun & maksimal 27 tahun pada tanggal 15 Agustus 2022 ;
• Pendidian minimal SMK/SMA ;
• Berpenampilan Menarik ;
• Memiliki Tinggi Badan Pria minimal 165 cm / Wanita minimal 160 cm ;
• Dapat berkomunikasi dengan baik ;
• Wajib Sudah Vaksin minimal Vaksin Dosis 2 ;
• Bersedia untuk Bekerja dengan sistem Shifting ;

2. Pramudi Bus

Deskripsi Pekerjaan :
• Melaksanakan pengecekan kesiapan bus (perlengkapan dan kondisi bus yang dapat dicek secara fisik/non teknis) ;
• Memastikan kelengkapan pramudi sesuai dengan standar yang berlaku (seragam pengemudi, surat-surat SIM dan STNK, dsb.) ;
• Mengoperasikan bus sesuai rute dan dengan kecepatan yang sesuai dengan aturan ;

Kualifikasi Umum :
• Berusia minimal 27 dan maksimal 47 tahun ;
• Memiliki SIM minimal B1 Umum atau B2 Umum Aktif ;
• Mempunyai integritas & disiplin yang baik ;
• Memiliki jiwa responsif tentang permasalahan kendaraan ;

Kelengkapan Berkas :
• Kartu Tanda Penduduk (KTP) ;
• Ijazah minimal SMA ;
• Surat Ijin Mengemudi (SIM) B1 umum dan B2 umum ;
• Kartu Keluarga (KK) ;
• Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) ;
• Surat keterangan sehat ;
• Surat bebas narkoba dari BNN/Rumah Sakit ;
• Curriculum Vitae (CV) ;
• Sertifikat (bila ada) ;


NOTE :

  • Proses seleksi dari loker ini tidak dipungut biaya alias gratis
  • Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Cara Melamar :

Jika kamu tertarik, kamu bisa langsung mendaftar/apply secara online dengan klik DAFTAR dibawah ini :

DAFTAR

Pendaftaran paling lambat tanggal 07 Agustus 2022

Cek Juga : “Informasi Lowongan Kerja D3 Lainnya”

Join Channel Telegram Lokerterkini : DISINI

Related Articles

Latest Articles