Lowongan Kerja – Shopee Express (SPX)

Lowongan Kerja Shopee Express (SPX), Shopee Express (SPX) merupakan ayanan logistik resmi dari Shopee, platform e-commerce terkemuka di Asia Tenggara dan Taiwan, yang dirancang untuk memberikan pengiriman cepat, aman, dan andal kepada pelanggan. Sebagai solusi logistik modern, Shopee Express menawarkan berbagai jenis layanan, seperti Shopee Express Standard, Shopee Express Instant, dan Shopee Express Same Day, yang disesuaikan dengan kebutuhan pengiriman konsumen dan penjual.

Dengan jaringan luas yang mencakup berbagai kota di Indonesia, Shopee Express memastikan pengiriman tepat waktu melalui sistem pelacakan real-time yang memudahkan pelanggan memonitor status paket mereka. Shopee Express juga mendukung program Shopee Free Shipping, yang memungkinkan pengguna menikmati pengiriman hemat biaya tanpa mengurangi kualitas layanan.

lokerterkini.com merupakan situs web terkemuka di Indonesia yang menyediakan informasi terbaru tentang lowongan pekerjaan mulai dari Perusahaan Swasta, BUMN, hingga informasi CPNS dengan kategori dari SMA/Sederajat, D3, hingga S1/S2 di seluruh Indonesia. Dengan fokus untuk mempermudah pencarian pekerjaan, lokerterkini.com menawarkan berbagai pilihan lowongan di berbagai bidang, mulai dari industri, pendidikan, hingga sektor kreatif dan teknologi. Situs ini dirancang untuk membantu para pencari kerja menemukan peluang karir yang sesuai dengan kualifikasi dan minat mereka.

Pastikan CV kalian memiliki informasi yang jelas sehingga HRD dapat melihat CV kalian dengan baik. Proses rekrutmen terdiri dari Review CV oleh HRD, Undangan untuk melakukan Test Psikotes, lalu Wawancara/Interview HRD dan User bila lolos tes Psikotes. Oleh karena itu sebelum kalian melamar pekerjaan alangkah baiknya kalian persiapkan CV dan dokumen-dokumen pendukung lainnya.

Lowongan Kerja Shopee Express (SPX)

Saat ini Shopee Express (SPX), ssedang membuka lowongan kerja, pastikan kalian membaca dengan setiap kualifikasi dan persyaratannya, dan juga siapkan berkas-bekas yang diperlukan dalam melamar posisi ini :

Account Executive – SPX Express

Deskripsi Pekerjaan :
• Maintain up to 330 sellers ;
• Analyze & monitor sellers’ operational performance ;
• Record and escalate issues of system & operations ;
• Conduct seller visit, with ability to do upselling ;
• Execute ways to help grow SPX sellers’ orders ;
• Able to support seller needs during SBD and Campaigns (connecting necessary information for SPX operation needs) ;

Kualifikasi Umum :
• Pendidikan Minimal S1, dengan memiliki pengalaman 1 tahun atau lebih dalam mengelola klien ;
• Memiliki skill komunikasi yang baik dalam Bahasa Indonesia ;
• Fast learner, dapat bekerja di bawah tekanan di perusahaan yang bergerak dengan cepat ;
• Sangat terorganisir & dapat diandalkan ;
• Sangat perhatian terhadap detail ;
• Dapat menggunakan Microsoft Office (word, excel, power point) ;
• Penempatan di Yogyakarta ;


NOTE :

  • Proses proses rekrutment dari info lowongan ini Gratis.
  • Hanya yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan yang akan diproses ke tahap berikutnya.

Cara Melamar :

Bila sesuai dengan kriteria, kalian bisa langsung mendaftar/apply secara online dengan klik DAFTAR dibawah ini :

DAFTAR

Kami harap informasi yang kami bagikan bisa bermanfaat untuk kerabat, keluarga, teman kalian yang membutuhkan. Butuh informasi lowongan lainnya, bisa kunjungi lokerterkini.com 

Cek Juga : “Informasi Lowongan Kerja SMA/SMK Lainnya”

Join Channel Telegram Lokerterkini : DISINI

Related Articles

Latest Articles