Lowongan Kerja Super Indo, Super Indo merupakan supermarket ternama yang ada di Indonesia. Kini Super Indo telah memiliki 186 gerai yang tersebar di 40 kota di Pulau Jawa dan bagian selatan Sumatera. Super Indo juga menyediakan beragam produk kebutuhan sehari-hari dengan kualitas yang dapat diandalkan, lengkap, harga hemat, dan lokasi toko yang mudah dijangkau. Super Indo selalu mengedepankan lingkungan kerja yang sehat & inklusif yang dapat menginspirasi masyarakat luas untuk mengembangkan potensi karier bersama Super Indo.
lokerterkini.com merupakan situs portal Lowongan Kerja di Indonesia, mulai dari Perusahaan Swasta, BUMN, hingga informasi CPNS dengan kategori dari SMA/Sederajat, D3, hingga S1/S2. Informasi lowongan kerja di lokerterkini.com bersumber dari website resmi perusahaan dan sosial media yang terpercaya yang sedang membuka kesempatan karir dan menjadi bagian dari perusahaan.
Hal-hal yang harus kamu perhatikan ketika melamar pekerjaan, yaitu perhatikan CV kalian, pastikan CV kalian berpenampilan menarik dan berisikan informasi yang jelas. Dalam proses rekrutmen ada 3 tahapan yang biasa dilakukan oleh tim rekruter perusahaan yaitu 1) Review CV yang kamu kirim, 2) Test Psikotes, lalu 3) Wawancara/Interview HRD dan User. Oleh karena itu sebelum kalian melamar pekerjaan alangkah baiknya kalian mempersiapkan terlebih dahulu ketiga hal tersebut.
Lowongan Kerja Super Indo
Saat ini Super Indo, sedang membuka lowongan kerja atau kesempatan karir, pastikan kamu membaca dengan teliti setiap kualifikasi dan persyaratannya :
RETAIL MANAGEMENT TRAINEE (MT)
Tanggung Jawab :
• An exclusive program designed for highly capable & motivated people who aspire to become Retail business’ Leaders of our future ;
• During the 6 months program, you will be exposed to various experiences and challenges that enables you to accelerate your learning in Retail Business at its strategic level. You will be provided with hard skill & soft skill training modules within a comprehensive program, and skillful mentors to accompany your growth! After program you will be an ASSISTANT STORE MANAGER ;
Kualifikasi Umum :
• Pendidikan Minimal S1 dari semua jurusan ;
• Freshgraduate atau maksimal 2 tahun pengalaman kerja ;
• Memiliki IPK minimal 3,00 ;
• Tertarik dengan Manajemen Karir Toko ;
• Memiliki skill komunikasi dan interpersonal yang baik ;
• Siap bekerja dengan sistem shift ;
• Bersedia untuk ditempatkan di store Jakarta selama program berlangsung ;
• Bersedia untuk ditempatkan di semua Store dengan sistem shift ;
NOTE :
- Proses seleksi dari loker ini tidak dipungut biaya alias gratis
- Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.
Cara Melamar :
Jika kamu tertarik, kamu bisa langsung mendaftar/apply secara online dengan klik DAFTAR di bawah ini :
Cek Juga : “Informasi Lowongan Kerja Swasta Lainnya”
Join Channel Telegram Lokerterkini : DISINI